Entries by August Tyan

,

Yuk Olahraga Air Di Pantai Batu Bedaun Wisata Bangka

Wisata Indonesia – Pantai Batu Bedaun memiliki keindahan yang mempesona, tidak hanya pemandangan alamnya saja yang indah, melainkan banyak yang bisa kamu lakukan di pantai ini. Pantai yang berlokasi di Pulau Bangka, tepatnya di Sungailiat, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Ada beberapa kegiatan yang dapat kamu lakukan di Pantai Batu Bedaun ini, salah satunya […]

,

Kini Istana Siak Riau Di Buka Kembali Untuk Wisata Sejarah Riau

Wisata Indonesia – Istana Siak yang merupakan salah satu wisata andalan di Riau kini sudah kembali dibuka, karena sebelumnya ditutup adanya pandemi COVID-19, sejumlah protokol kesehatan juga sudah diberlakukan di sini. Setelah sudah lebih dari dua bulan ditutup, Pemerintah Kabupaten Siak, Riau kembali beroperasi di dalam situasi new normal. Berikut ini beberapa cara masuk kedalam […]

, ,

5 Seafood Jakarta Terlezat Yang Wajib Kamu Cicipi

Wisata Kuliner Indonesia – Jika kamu bosan dengan makanan yang menggunakan bahan dasar dari daging atau ayam, kamu bisa mencoba makanan dengan bahan dasar menggunakan seafood untuk bersantap bersama keluarga. Di Jakarta terdapat beberapa restoran Seafood yang menghidangkan menu kuliner lautnya yang lezat dan juga terkenal di kalangan para wisatawan, agar kamu tidak penasaran dimana […]

,

Hotel Terbaik Di Dunia Salah Satunya 4 Hotel Terbaik Bali Yang Mempesona

Wisata Indonesia – Travel Leisure telah mengadakan survei World’s Best Awards, dengan beberapa kategori dalam penghargaan tersebut, salah satunya adalah daftar 100 Hotel Terbaik di Dunia, dalam daftar tersebut terdiri dari 100 hotel yang ada di enam benua. Ada juga jenis hotel yang masuk dalam survei tersebut beraneka ragam, mulai dari pondok safari di Serengiti, […]

,

4 Penginapan Glamping Bali Yang Cocok Untuk Staycation

Wisata Indonesia – Kamu sudah tahu dengan istilah Tren Staycation ? yang diprediksi kembali populer dilakukan oleh masyarakat pada era new normal, Staycation merupakan liburan di dalam kota, Biasanya wisatawan hanya liburan pelesiran di tempat wisata yang dekat dirumahnya. Dan salah satu konsep lazim dari staycation adalah menginap di hotel ketika akhir pekan. Buat kamu […]

, ,

5 Salad Sehat Jakarta Yang Bagus Untuk Tubuhmu Di Masa PSBB Ini

Wisata Kuliner Jakarta – Ditengah-tengah pandemi ini memang sangat penting sekali kita menjaga tubuh agar tetap sehat dan juga bugar, memang kebanyakan pekerjaan dilakukan didalam rumah, dari olahraga sampai pekerjaan kantor. Semua kegiatan tersebut harus didukung dengan makanan yang sehat agar menciptakan tubuh yang sehat dan juga bugar, maka dari itu berikut ini rekomendasi 5 […]

,

Kapan Waktu Terbaik Untuk Mengunjungi Tempat Wisata Labuan Bajo

Wisata Indonesia – Wisata Labuan Bajo yang terletak di Nusa Tenggara Timur (NTT) telah kembali dibuka pada tanggal 15 Juni 2020. Setelah lama tidak sempat untuk pergi liburan karena pandemi COVID-19, kini kamu bisa menjadikan Labuan Bajo Sebagai salah satu destinasi pilihan. Sebelum kamu pergi Liburan Labuan Bajo, kamu harus mengetahui waktu-waktu terbaik untuk berkunjung […]