7 Destinasi Wisata NTB Yang Bikin Kamu Tidak Ingin Pulang Lagi

,

Berita Wisata Indonesia – Nusa Tenggara Barat yaitu salah satu kawasan provinsi di Indonesia yang dikenal dengan beragam Wisata Alam Indonesia yang eksotis, tidak kalah tentunya dengan Bali, ternyata NTB juga memiliki banyak sekali wisata alam seperti di surga dunia.

Buat kamu yang berencana liburan ke NTB, dan masih bingung ingin menuju kemana, kali ini Reservasiku akan memberikan rekomendasi tempat Wisata Alam NTB yang memukau yang bisa kamu kunjungi, berikut ini 7 Destinasi Wisata NTB yang bikin kamu tidak ingin pulang lagi.

instagram.com/tripzilla.id

1. Gili Sulat

Gili Sulat memiliki pantai yang indah dan juga jernih, kegiatan yang paling cocok dilakukan disini adalah snorkeling, ada juga hutan mangrove yang mempesona, kamu yang ingin bermalam disini disarankan membawa tenda karena di Gili Sulat kamu bisa berkemah disini juga.

traveller.com.au

2. Gili Meno

Gili Meno bisa dikatakan memiliki pantai terbaik yang dilengkapi dengan pohon jongkok dan airnya juga jernih, kamu bisa bermain air sambil menikmati pemandangan yang mempesona.

hoppingfeet.com

3. Gili Trawangan

Gili Trawangan merupakan salah satu Tempat Wisata Lombok yang sangat populer, pulau ini memiliki nuansa yang cocok untuk berpesat, dan sangat cocok untuk kamu membawa teman-teman dan keluarga.

easygilitour.com

4. Air Terjun Benang Kelambu

Air Terjun Benang Kelambu yang ada di Lampung ini mirip seperti benang kelambu atau tirai, suara alirannya lebih halus dibandingkan dengan air terjun pada umumnya.

lombokfastboats.com

5. Pantai Bangko-Bangko

Pantai Bangko-Bangko yang berlokasi di Sekotong ini cukup terkenal dengan keindahan pantainya yang sangat mempesona dengan ombak yang cukup kuat, buat kamu yang ingin berakitivitas berselancar Wisata Pantai Lampung ini lokasi yang cocok untuk bermain selancar.

thelostguides.com

6. Gili Asahan

Gili Asahan merupakan salah satu Gili di desa Batu Putih yang berlokasi di ujung barat Sekotong, Lombok Barat, dengan pasir pantainya yang lembut dan berwarna putih dijamin kamu akan betah berlama-lama disini.

homeiswhereyourbagis.com

7. Gili Nanggu

Gili Nanggu yang berlokasi di daerah Sekotong ini terbilang privat, karena hanya dihuni oleh pihak manajemen, dan staf resort. Buat kamu pasangan muda yang baru menikah dan mencari tempat bulan madu, Gili Nanggu menjadi tempat yang cocok untuk di kunjungi bersama pasangan tercintamu.