5 Hotel Staycation Mataram yang Cocok Buat Kamu Untuk Wisata Staycation Mataram
Berita Wisata Indonesia – Staycation nampaknya saat ini masih menjadi pilihan alternatif liburan bagi banyak wisatawan, terlebih lagi jika kamu sedang berada atau di Mataram, Lombok.
Kamu tidak perlu merogoh kocek terlalu dalam, kamu dapat menginap dengan harga mulai dari Rp 90 ribuan saja, sudah bisa menikmati Wisata Staycation Mataram yang nyaman dan mengasikan, berikut ini daftar dari 5 Hotel Staycation Mataram yang cocok buat kamu untuk wisata staycation Mataram.
1. Dira Homestay
Dira Homestay yang berlokasi di Jalan Hanoman Nomor 2, Mataram, Lombok, Nusa Tenggara Barat ini memiliki fasilitas yang tergolong lengkap dari wifi, shower, kasur, handuk sampai perlengkapan mandi, televisi, AC, meja dan lian sebagainya.
Untuk tarif permalamnya dikenakan biaya mulai dari Rp 106.877 per malam. Penginapan murah Mataram ini cocok buat kamu yang ingin Wisata Staycation Mataram.
2. RedDoorz Near Transmart Lombok Mataram
RedDoorz Near Transmart yang berlokasi Penginapan Asri, Jalan Aik Bukak Nomor 12, Mataram, Lombok, Nusa Tenggara Barat ini memiliki fasilitas yang tergolong cukup lengkap ada kasur, wifi, shower, AC, televisi, lemari pakaian, perlengkapan mandi, air mineral kemasan dan masih banyak lagi.
Untuk tarif permalamnya dikenakan biaya mulai dari Rp 106.522 per malam.Penginapan ini cocok untuk kalian yang backpackeran di Daerah Mataram.
3. RedDoorz @ Jalan Pendidikan Mataram
RedDoorz Jalan Pendidikan ini tepat berlokasi di Jalan Pendidikan Nomor 45, Dasan Agung Baru, Mataram, Lombok, Nusa Tenggara Barat. Dengan fasilitas yang tergolong lengkap mulai dari kasur, wifi, shower, perlengkapan mandi, handuk, televisi, AC, air mineral kemasan dan lain-lain.
Buat kamu yang tertarik mencoba penginapan ini kamu harus merogoh kocek sebanyak Rp 104.000 saja untuk permalamnya, sangat murah bukan ?.
4. Oka Homestay
Oka Homestay yang merupakan Hotel Murah Mataram yang masuk kedalam daftar Destinasi Staycation Mataram yang bisa kamu jadikan tempat bermalam.
Tarif permalamnya dikenakan biaya sebesar Rp 103.000 dengan fasilitas yang tergolong lengkap mulai dari kasur, wifi, shower, handuk, televisi, kipas angin, air mineral kemasan dan masih banyak lagi.
5. Hotel Airlangga
Hotel Airlangga yang merupakan salah satu Penginapan Murah Mataram yang bisa kamu jadikan sebagai tempat bermalam, berlokasi di alan Angsoka Nomor 24, Mataram, Lombok, Nusa Tenggara Barat.
Tarif permalamnya cukup terjangkau mulai dari Rp 86.000 saja, kamu sudah mendapatkan fasilitas yang lengkap antara lain kasur, wifi, shower, handuk, perlengkapan mandi, televisi, kipas angin, air mineral kemasan, meja, lemari pakaian dan lainnya.